Seorang pria dari kampung dirampok oleh dua preman di Jakarta dan dia melawan dengan luar biasa! Akhirnya, para preman meringkus dia dan mengambil dompetnya.
Setelah preman hanya menemukan dua puluh ribu rupiah di dompet, preman terkejut dan mengatakan "Mengapa Anda melawan seperti orang mau berperang?"
Laki-laki itu segera menjawab "Saya takut Anda akan menemukan 2 juta tersembunyi di sepatu saya!"
sumber
0 komentar:
Posting Komentar